Selasa, 24 Januari 2012

POTENSI SUMBERDAYA ALAM YANG DAPAT DIKEMBANGKAN MENJADI OBJEK WISATAul


1.    Objek wisata desa
Dusun-dusun yang berpotensi untuk dikembangkan menjadi objek wisata desa meliputi dusun Cokaciri, Kejubug, Cibun dan Dusun Semaya. potensi yang dimiliki diantaranya :
a.    wisata kuliner,
b.    nuansa kedesaan,
c.    souvenir,
d.    adat istiadat yang menjadi kegiatan tradisional,
e.    udara yang sejuk dan sehat,
f.     sungai dengan bebatuannya,
g.    panorama alam yang sangat indah,
h.    teknologi tradisional  
i.      keramahan penduduknya.
j.      Wisata religi
k.    Home stay

2.    Objek wisata hutan (wana wisata)
Objek wisata hutan yang masuk dalam kawasan / pangkuan desa Sunyalangu berpotensi untuk dikembangkan menjadi objek wisata alam diantaranya :

a.    Keberagaman hayati dan ekosistem hutan
b.    Air sungai yang jernih dan bersih layak diminum langsung tanpa proses sterilisasi dan bebas bakteri
c.    Nuansa hutan dengan kerindangan pepohonannya
d.    Panorama alam yang sangat indah
e.    Air terjun (curug) Cidadap dengan debit air cukup tinggi
f.     Perkebunan kopi
g.    Perkebunan pinus
h.    Perkebunan damar
i.      Lebah hutan
j.      Udara yang sangat sejuk dan bersih
k.    Perkebunan herbal
l.      Tracking
m.   Camping

Tidak ada komentar:

Posting Komentar